Selasa, 13 Desember 2011

KOMUNIKASI DAN INFORMASI DI LINGKUNGAN KELUARGA

Di lingkungan keluarga, komunikasi juga sangat besar kedudukannya dalam mempertahankan kelangsungan hidup keluarga yang bersangkutan. Tnpa dibarengi dengan pelaksaan komunikasi yang terbuka antaranggota dalam suatu keluarga, dipastikan tidak akan terjadi keharmonisan di dalamnya. Bahkan kegagalan-kegagalan dalam perkawinan di suatu keluarga, sebagian besar tidak ada informasi dan komunikasi yang terbuka. Salah satu syarat utama untuk memahami orang lain dalam lingkungan keluarga saling membuka diri atas hal-hal yang bisa menjadikan ketidaksejalanya anggota keluara. Dengan membuka diri tersebut, maka tiap anggota keluarga yang lain akan memahami kemauan-kemauan dan gagasannya, sehingga jika terjadi hal-hal yang berbeda, bisa dicari jalan keluarnya

Tidak ada komentar:

Artikel Terpopuler